Select Page

terbius ku oleh mimpi

keinginan tuk menyelam ke dalam
terasa semakin kelam dalam diam

ku ingin terbang
tapi tak mampu ku menggapainya
terlalu rendah aku

ku melihat cahaya
tapi kesemuanya hanya menyilaukanku
dan membuatku tertabrak dinding realita

ya
aku bodoh
membuat semua orang percaya dan mengira

semua mempertanyakan
semua berkata
‘hebat!’

hebat?tidak
tapi bodoh.